Beranda > Teknik Sistem Komputer > Bagian-Bagian Monitor CRT

Bagian-Bagian Monitor CRT

 

A. BAGIAN LUAR MONITOR

Monitor yang dengan istilah lain disebut juga dengan VDU (Video Display Unit), merupakan salah satu bagian yang terpenting pada suatu unit komputer. Seperti yang telah disebutkan diatas, monitor merupakan output dan yang paling sering dipandang bila kita sedang mengoperasikan sebuah komputer.

Adapun fungsi dari monitor adalah untuk memperagakan data atau proses yang terjadi dalam CPU (Central Procecing Unit) secara visual. Proses yang terjadi dalam Cpu dikonversikan oleh suatu adapter video/video board dari data berbentuk digital menjadi sinyal yang akan disalurkan melalui kabel penghubung ke monitor.

Bagian-bagian monitor

Bagian-bagiandari sebuah monitor dapat dibedakan menjadi 2 bagian (Yus,1994) yaitu :

1

bagian luar dari monitor serupa dengan bagian layar televisi. Bagian luar monitor terdiri atas beberapa komponen antara lain : casing monitor, layar dan front control yang terdiri atas :

  • power switch

  • power indicator

  • horizontal phase control

  • vertikal phase control

  • bright control

  • contras control

  • horizontal size control

  • vertikal size control

B. BAGIAN DALAM MONITOR

2

Jika kita pernah membuka sebuah monitor, maka akan kita lihat suatu rangkaian elektronik yang terdiri dari komponen elektronik maupun IC-IC. Kesemua komponen elektronik tersebut bekerja untuk suatu bagian yang disebut tabung hampa udara. Dibagian depan dari tabung hampa udara akan dijumpai sebuah lapisan fosfor. Fosfor digunakan karena isinya dapat berpendar jika terkena elektron. Lapisan fosfor ini berguna untuk menampilkan titik-titik seperti yang terlohat pada layar.

Sementara itu di belakang lapisan fosfor dijumpai sebuah bagian lain yang disebut sebagai penutup bayangan (shadow mask). Penutup bayangan ini dilengkapi pula dengan lubang-lubang kecil. Fungsi lubang-lubang yang sangat kecil ini adalah untuk jalan fang yang akan dilewati elektron. Dapat pula ditambahkan bahwa jarak enter lubang-lubang ini akan menentukan jarak antar pixel di monitor komputer kita.

Di bagian belakang dari tabung hampa udara akan dijumpai satu bagian untuk penembak elektron kearah depan tabung. Bagian ini dikelilingi oleh suatu medan magnet elektrik yang berfungsi untuk membelokkan elektron. Pada monitor jenis monokrom hanya ada satu penembak elektron, sedang pada monitor yang berwarna terdapat tiga buah penembak elektron.

  1. goentoer Soeharijanto
    April 8, 2010 pukul 3:18 am

    tolong bantu saya bapak! memecahkan masalah monitor saya kasus tersebut waktu saya menghidupkan monitor terdengar ngosos dibelakang monitor, saat ini belum aku buka (masih mencari info2 di internet) saya ingin tau penyebabnya dan bagaimana membetulkan agar tidak ngosos lagi ( kata teman saya service itu ada yang bocor/kurang rapatnya cop / dibelakang entah itu namanya apa dlm istilah elektro teman saya bilang kasih aja stanplet atau cat/lem biar rapat ) memang keadaan monitor saat sekarang separo / setengah terlihat samar2/ apa mungkin pengaruh dari bocornya itu? besar harapanku bapak bisa membantu kami, tak lupa saya ucapkan terima kasih.

  2. yana
    Juni 22, 2010 pukul 9:02 am

    primisi mas langsung aja ke permasalahan…..saya memperbaiki monitor LG tadinya kecium bau gosong tapi skarang udah engga terus….masalahnya dateng lagi…. pas dinyalahkan ke duakalinya……….monitor ga mau masuk ke layar padahal lampu indikatornya nyala saya kira CPU nya ternyata ngga saya coba pake monitor lain bisa mas…..

    trus itu apanya yaaaaaa………. tlong dong kasih tau mas….. playbeknya udah coba saya putar22 tapi tetep
    sebelunya trimakasih mas….wasalam….bales ke email saya ya mas…

  3. SELVI
    Agustus 9, 2010 pukul 11:19 am

    MAKASH YA BERMANFAAT BGT

  4. Oktober 16, 2010 pukul 4:43 am

    assalammualaikuam…..mas permasalahannya skrin selver ga main and vokusnya juga, bagaimana ya… klo diakalin bisa ga ya…. and gimana caranya.?…

  5. prida a
    Februari 7, 2011 pukul 1:13 pm

    makasih bwt infonya..

  6. ochkye oziel navien
    September 30, 2011 pukul 4:49 pm

    thankz bwat informasinya htung2 amal y ?

  7. Februari 29, 2012 pukul 7:47 am

    izin kutip gan ^^

  8. fendik edfin
    Maret 17, 2012 pukul 10:32 pm

    materi makalahku kayae dah kejawab ni……makasih k.a.k.a

  9. dicky
    Juli 27, 2012 pukul 7:29 pm

    Nama saya dicky, saya dari solo..
    permisi, mau tanya..
    monitor saya ViewS… tipe E70fb mas..
    kalau nyala itu lama banget.. nunggu suara cetak-cetek pada bagian dalam monitor, terus klau sudah nyala, gambarnya agak goyang2x dulu, klau udah agak lama dipakai baru bisa stabill..
    mhon bantuan terima kasih..

  1. No trackbacks yet.

Tinggalkan Balasan ke fazriyah Batalkan balasan